Ilmu Campuran Seputar Blog, Pendidikan & Sastra

Minggu, 31 Juli 2016

Simple Past Tense

Simple Past Tense

Sumber: https://i.ytimg.com/vi/Nz15rPIphDQ/hqdefault.jpg

Simple Past Tense expresses activities that occurred at a point of time, over a period of time or intervals in the past.
 

(+) Positive 
(Verbal)
S + V2 + Object
Ex: John visited Bali


(Nominal)
S + was/were + Complement
John was in Bali  


(-) Negative

 (Verbal)
S + did not + Verb Inf + Object
Ex: John did not visit Bali


(Nominal)
S + was/were + not + Complement
Ex: John was not in Bali

(?)Interrogative/Question

 (Verbal)
Did + S + Verb Inf + Object
Ex: Did John visit Bali?


(Nominal)
was/were + S + Complement
Was John in Bali?


*Note:
Perbedaan kalimat Verbal dan Nominal
1.    Kalimat Verbal adalah kalimat yang menggunakan kata kerja/terdapat kata kerja di dalam kalimat tersebut.
2.    Sedangkan kalimat nominal adalah kalimat yang tidak terdapat kata kerja di dalamnya.
Untuk lebih jelasnya mari kita lihat perbedaan kalimat di bawah ini:
John Visited Bali yang artinya: John mengunjungi Bali
dan John was in Bali yang artinya: John berada di Bali
Kata kerja (verb) yang digunakan untuk simple past tense adalah kata kerja lampau atau yang biasa disebut V2 dalam bahasa inggris.
Coba perhatikan pada contoh simple past tense yang berbentuk verbal di atas
John Visited Bali.
Kata kerja (Verb) yang digunakan adalah V2. Visited adalah V2 dari Visit (mengunjungi)

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar